Tuesday, January 3, 2012

Renungan Sains dan Agama (2)


Iptek membawa kita ke kawasan-kawasan yang lebih tinggi dan nyata


Dear teman-teman,

Tulisan pendek Renungan Sains dan Agama (1-4) telah terpadu dalam satu tulisan akademik panjang saya yang berjudul Bagaimana Seharusnya Memperlakukan Agama-agama dalam Era Sains Modern?

Silakan langsung klik saja tautan di atas, yang akan membawa anda ke penjelajahan yang dalam, jauh, dan luas.

Ioanes Rakhmat
24 September 2021






Renungan Sains dan Agama (1)


Meski tidak tahu apa yang ada di depan, mari teruslah berlayar, dengan beriman dan dengan kecerdasan, untuk menghasilkan kehidupan yang terus berprestasi. Sumber gambar tripsavvy.com (diambil 08 September 2021).


Dear friends, 
Empat seri tulisan pendek saya yang berjudul Renungan Sains dan Agama (1,2,3,4) sudah diuraikan lebih berpanjanglebar dalam satu tulisan komprehensif saya yang berjudul Bagaimana Seharusnya Memperlakukan Agama-agama di Era Sains Modern?

Nah, untuk menghindari pengulangan, masuklah langsung ke tulisan panjang saya tersebut yang tautannya tercantum di atas. Terima kasih. 


Ioanes Rakhmat
24 September 2021